Sambut HUT Humas Ke-72, Polda Jabar Salurkan Air Bersih

    Sambut HUT Humas Ke-72,  Polda Jabar Salurkan Air Bersih

    BANDUNG - Polda Jabar terus melaksanakan kegiatan pembagian air bersih dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Humas Polri ke-72 beberapa wilayah kekurangan air bersih di Jawa Barat, Rabu (04/10/2023).

    Air bersih yang bagikan personel tersebut digunakan untuk Konsumsi air minum maupun untuk mandi sehari hari, khususnya diwilayah yang terdampak kekeringan.

    Polda Jabar hadir ditengah - tengah masyarakat untuk melaksanakan kegiatan pendistribusian air bersih kepada masyarakat yang membutuhkan pasokan air menggunakan kendaraan Tangki dengan jumlah keseluruhan  300.000  Liter air bersih.

    Selain itu, kedatangan personel Polda Jabar ini sangat membantu masyarakat yang tengah menghadapi kekeringan ekstreme sehingga masyarakat mejadi terbantu.

    Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Ibrahim Tompo, S.I.K., M.Si. mengatakan moment ini merupakan rangkaian kegiatan HUT Humas Polri ke 72 Polri sehingga rangkaian kegiatan ini diharapkan dapat meringankan beban Masyarakat yang terdampak kekeringan.

    “Polda Jabar melaksanakan pendistribusian Air Bersih yang dilaksanakan bersama dengan unsur pimpinan daerah, semoga kegiatan ini dapat dilaksanakan secara menyeluruh di tiap daerah yang dilanda krisis air bersih dan semoga manfaatnya dapat dirasakan oleh masyarakat sekitar.” ucap Ibrahim Tompo. (***)

    hut humas ke 72 polda jabar air bersih
    Updates.

    Updates.

    Artikel Sebelumnya

    HUT Humas ke 72, Bid Humas Polda Jabar Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Hadapi Bencana Kekeringan, Sat Brimob Polda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ops Mantap Praja, Polsek Banjarsari Polres Ciamis Amankan Gudang Logistik di PPK Jelang Pencoblosan
    Antisipasi Gukamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Sosialisasikan Layanan Kepolisian 
    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Ajak Warga Jaga Kesatuan Untuk Sambut Pilkada 
    Pegawai Komdigi Tak Jalankan Pemblokiran, Situs Judi Online Terus-terusan Lolos
    Komandan Lanal Bandung Hadiri Rapat Paripurna DPRD Provjnsi Jawa Barat Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Ke-79 Provinsi Jawa Barat
    Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut Bandung Resmi Dijabat Kolonel Laut (P) Muhammad Taufik, M.Tr.Hanla., M.M.
    Kejati Jawa Barat Tahan Mantan PJ Bupati Bandung Barat Terkait Kasus Korupsi 
    Cegah Potensi Konflik di Wilayah Binaannya, Binmas Desa Ciporeat besama Babinsa aktif laksanakan cooling system jelang Pilkada Serentak 2024
    Komandan Beserta Prajurit Lanal Bandung Ikuti Apel Gelar Pasukan Mantap Praja Lodaya Dalam Rangka Pengamanan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Tahun 2024 Tingkat Provinsi Jawa Barat
    HMI MPO UIKA Bogor Soroti Anggaran UPT Damkar Ratusan Juta Tapi Belum ada Perbaikan
    MENKO MARVES SAMPAIKAN GREEN LEADERSHIP DORONG ZERO EMITION DAN SIGNIFIKAN DALAM MEWUJUDKAN INDONESIA EMAS
    Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut Bandung Resmi Dijabat Kolonel Laut (P) Muhammad Taufik, M.Tr.Hanla., M.M.
    Komandan Lanal Bandung Hadiri Rapat Paripurna DPRD Provjnsi Jawa Barat Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Ke-79 Provinsi Jawa Barat
    AMPAK Minta Kejagung Usut Dugaan TPPU Plt Bupati Mimika 
    Kabid Humas Update Perkembangan Kasus Dugaan Tindak Pidana Kekerasan Fisik Yang Mengakibatkan Meninggal Dunia
    Komandan dan Prajurit Lanal Bandung Ikuti Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Dalam Rangka Peringatan HUT Ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia Tingkat Provinsi Jawa Barat
    GMPRI Bogor Bongkar Praktek Pungli di SDN 2 Ciawi
    Kapolda Jabar Gelar Jum’at Curhat Bersama Generasi Milenial

    Ikuti Kami